Jurusan Kuliner Terbaik di Bali – Food Entrepreneurship and Culinary Arts
Setiap orang tentunya memiliki impian dan harapan dalam hidupnya. Saat ini dunia kuliner berkembang sangat pesat. Berbagai program kuliner bermunculan di televisi , termasuk berbagai kompetisi kuliner mulai dari skala nasional maupun skala Internasional yang memberikan banyak ruang kepada setiap orang untuk mencoba dunia kuliner ini. Terlebih dengan perolehan nominal gaji yang tinggi dalam sebuah industri perhotelan membuat orang-orang mulai ingin belajar untuk mendalami sebuah bidang kuliner . Masa depan karir yang begitu cemerlang membuat banyak orang tertarik terjun ke dunia kuliner untuk mengembangkan karir menjadi seorang Chef ataupun Entrepreneur. Untuk mencapai kesuksesan tersebut, diperlukan ketekunan dan kesungguhan hati untuk berkecimpung dalam dunia yang penuh tantangan ini.
Elizabeth International telah mendesain sebuah jurusan kuliner yang diciptakan untuk para generasi muda terbaik di Indonesia, diperuntukkan khusus untuk para lulusan SMA/SMK yang benar-benar bertekad untuk menjadi seorang Chef dan menciptakan sebuah startup produk bisnis kuliner, sebuah jurusan yang akan menjadi kiblat kesuksesan dalam pencapaian karir Culinary.
Jurusan 2 Tahun – Food Entrepreneurship and Culinary Arts menawarkan sebuah metode kuliah dengan Project Based Learning dengan memberikan konsep materi kuliner terupdate, seperti Food Trends and Modernist Cooking, Food and Wine Pairing, Culinary Business Analysis, Basic Hotel Management, dll. Benefit lainnya, ketika lulus pun para Mahasiswa akan mempunyai sebuah produk yang siap untuk dipasarkan. Jika ingin berkarir di dunia perhotelan, Elizabeth International yang dikenal sebagai salah satu pionir Kampus pariwisata Terbaik di Bali bahkan di Indonesia siap untuk menjembatani para lulusan berkarir di dalam negeri maupun luar negeri. Ditunjang dengan fasilitas yang mumpuni layaknya hotel bintang 5 dan para pengajar yang sudah expertise dibidangnya, baik di Hot Kitchen maupun Pastry yang tentu siap untuk melatih, mendidik, dan membina para young chef untuk mengawali Langkah awal di dunia Culinary.
Dengan dibekali Menu praktek yang sangat lengkap, mulai dari hidangan Nusantara, Western, European, Arabic, Japanese, Spanish, Vegan hingga praktik Pastry & Bakery seperti, Wedding Cake, Gelato, Croissant sampai Bread Display , diyakini para Mahasiswa Elizabeth International yang akan mengambil jurusan ini akan siap bersaing di dunia kuliner global.
Memulai perjalanan karir di dunia culinary bukanlah perkara mudah, akan tetapi mahasiswa-mahasiswi dari Elizabeth International #SIAP menempuh setiap tantangan yang ada di dunia Kuliner untuk mencapai cita-cita mereka.
Yuk! Gabung sekarang juga di Jurusan Kuliner Terbaik Food Entrepreneurship and Culinary Arts, kunjungi sekarang juga Kampus Elizabeth International terdekat dikota anda! Atau Join via Instastory @elizabeth_international
Bersama Elizabeth International, Sukses Jadi Mudah !
#elizabeth_international #elizabethinternational #hotelschool #businessschool #culinaryschool #pastryschool #sekolahperhotelanbali #sekolahperhotelan #kuliahperhotelan #kampusperhotelandibali #jurusankulinerdibali #jurusankulinerterbaik #sekolahpariwisatabali #kampuspariwisatadibali #kampusterbaik #bali #denpasar